/Kegiatan Edukasi “Pentingnya Peduli Telinga dan Pendengaran” dalam rangka World Hearing Day 2023

Kegiatan Edukasi “Pentingnya Peduli Telinga dan Pendengaran” dalam rangka World Hearing Day 2023

Laporan Kegiatan

  1. Nama Kegiatan : Edukasi “Pentingnya Peduli Telinga dan Pendengaran” dalam rangka Hari Pendengaran Sedunia 2023
  2. Waktu kegiatan : Jumat 3 Maret 2023 pukul 09.00 – 10.00 WIB
  3. Tempat Kegiatan : Online di Yogyakarta melalui aplikasi Siaran Radio Kesehatan Kemenkes
  4. Bentuk kegiatan : Siaran edukasi dan tanya-jawab online
  5. Penanggung jawab : dr. Ashadi Prasetyo, M.Sc, Sp.T.H.T.B.K.L, Subsp. N.O.(K)
  6. Kerjasama dengan : Siaran Radio Kesehatan Kemenkes, RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta, Universitas Gadjah Mada
  7. Hasil Kegiatan : pendengar mengetahui pentingnya kesehatan telinga dan pendengaran