Laporan Kegiatan PERHATI-KL Cabang Jawa Barat Wilayah II.
- Nama Kegiatan : “Kegiatan Peningkatan Keterampilan Dalam Pelayanan Petugas Kesehatan GIF”
- Waktu kegiatan : Kamis, 27 Juli 2023
- Tempat Kegiatan : Primebiz Hotel Cikarang, Cikarang Selatan. Kabupaten Bekasi.
- Bentuk kegiatan : Presentasi & Tanya Jawab.
Judul Presentasi: Deteksi Dini Gangguan Dengar - Kerjasama dengan : Tim Kerja P2PTM dan Keswa Dinkes Provinsi Jawa Barat.
- Peserta : Tenaga Kesehatan pemegang program Indera dari semua Puskesmas yang ada di Kab.Bekasi
- Hasil Kegiatan : 54 peserta
- Nama Anggota Perhati-KL yang terlibat: dr. Erlina Julianti. M.Kes.,Sp.T.H.T.B.K.L.