- Nama Kegiatan : Pembagian Bingkisan Kepada Penderita Kanker dalam rangka Peringatan World Head and Neck Cancer Day (WHNCD) 27th July
- Waktu kegiatan : Sabtu, 27 Juli 2024
- Tempat Kegiatan : Ruang Rawat Thursina 2 dan 3 Gedung Onkologi RSUDZA
- Bentuk kegiatan : Pemberian Paket Bingkisan kepada penderita kanker kepala dan leher yang sedang menjalani kemoterapi
- Penanggung jawab kegiatan : dr. Lily Setiani, Sp.T.H.T.B.K.L, Subsp.L.F.(K)
- Kerjasama dengan : Perhati-KL Cabang Aceh, Prodi I.K THTBKL FK USK, Bagian/KSM I.K THTBKL FK USK/RSUDZA, Kalbe Onko
- Hasil Kegiatan : Sebanyak 12 pasien kanker kepala dan leher yang sedang menjalani kemoterapi mendapatkan paket bingkisan susu nutrisi.