/Kegiatan penyuluhan kesehatan pendengaran dalam rangka World Hearing Day 2025

Kegiatan penyuluhan kesehatan pendengaran dalam rangka World Hearing Day 2025

  1. Nama Kegiatan : Kegiatan penyuluhan kesehatan pendengaran dalam rangka World Hearing Day 2025
  2. Waktu kegiatan : Senin, 3 Maret 2025
  3. Tempat kegiatan: Ruang tunggu Poliklinik UPT RSUD Labuang Baji Makassar
  4. Bentuk kegiatan : Penyuluhan Kesehatan
  5. Penanggung jawab kegiatan : dr. Trining Dyah., Sp.THT-BKL., SubSp. NO (K), MARS
  6. Kerjasama dengan : Perhati-KL SulSelBar, Komda PGPKT Prov SulSel, PKRS RSUD Labuang Baji
  7. Hasil Kegiatan :
    Telah dilakukan penyampaian materi penyuluhan kepada Staf RSUD Labuang Baji, Mahasiswa/i dan pengunjung Poliklinik RSUD Labuang Baji. Jumlah peserta 50 orang.
  8. Berikut lampiran foto kegiatan.